Halo Sobat Bisnis!
Hypeabis.id berkolaborasi dengan SKK Migas Sumbagut menggelar Photo & Reels Competition bagi para pencinta fotografi, penikmat visual, dan content creator di Indonesia.
Mengambil tema Bersinergi Membangun Negeri, ajang lomba foto ini diharapkan menjadi ruang bagi para pencinta foto & kreator untuk berkontribusi dalam memberikan keterbukaan informasi kepada masyarakat atas sejumlah program Pengembangan Masyarakat (PPM) yang sudah dijalankan oleh perusahaan hulu Migas dengan cara kekinian.
Selain bisa memenangkan hadiah utama, kalian juga berkesempatan merebut hadiah untuk kategori juara favorite dengan skema like terbanyak. Ajak sebanyak-banyaknya follower-mu untuk memberikan Like atas karyamu di Instagram @hypeabisid dan @skkmigas_sumbagut ya.
Seremoni penerimaan hadiah bagi para pemenang akan berlangsung di Kota Yogyakarta.
Periode penerimaan karya hanya sampai 10 November 2023, jadi jangan sampai ketinggalan yaa.
Untuk informasi lebih lanjut, klik link di bawah ini :
https://hypeabis.id/kompetisi/10/photo-reels-competition-skk-migas-x-hypeabisid/syarat-dan-ketentuan?utm_source=Mailchimp_November&utm_medium=Newsletter&utm_campaign=Mailchimp_November&utm_id=Mailchimp_November
Kami tunggu karya terbaik mu!
#lombafoto
#lombareels
#bersinergimembangunnegeri